Bahagia
Kamis, Juni 02, 2016Perlukah bahagia dan ketenangan hati itu diungkapkan? Kurasa tidak.
Aku bahagia
Cukup disini
Hanya disini
Aku merasakannya.
Malang, 2016
Perlukah bahagia dan ketenangan hati itu diungkapkan? Kurasa tidak.
Aku bahagia
Cukup disini
Hanya disini
Aku merasakannya.
Malang, 2016
"Salah satu parsial dari sekian banyak manusia di bumi yang percaya pada semesta dan memilih untuk seperti biasa, seperti purnama yang selalu ada dalam perayaan sajak bahagia" - pb
0 komentar